Jadi YouTuber Hobi Tertentu
Anda mungkin sudah sering melihat metode yang satu ini. Namun, menjadi YouTuber untuk hobi tertentu bisa mendatangkan jumlah penonton yang lebih stabil, terutama orang-orang dengan ketertarikan yang sama.
Misalnya, Anda bisa membuat video dari hobi-hobi unik seperti otomotif, memancing, aquascape, atau merakit mainan. Buatlah konten yang bermanfaat dan menarik bagi penonton, seperti tutorial, tips, atau review produk yang berhubungan dengan hobi Anda.
Dengan terus mengembangkan kreativitas Anda dalam menyajikan video di YouTube, channel Anda pun bisa bertambah besar, yang berpotensi menghasilkan pendapatan dari iklan, sponsor, atau bahkan donasi dari subscriber.
Cara Menghasilkan Uang dari HP
Jangan khawatir kalau Anda belum tahu langkah-langkah apa saja yang bisa dilakukan untuk memperoleh penghasilan dari HP. Bagian ini akan menjelaskan semuanya, termasuk proses awal dan pertimbangannya.
Berikut adalah cara-cara menghasilkan uang dari HP yang bisa Anda coba:
Berjualan Produk Preloved
Kalau memiliki barang-barang yang sudah tidak terpakai tapi kondisinya masih bagus, Anda bisa menjualnya sebagai brang preloved atau thrift. Tawarkan jualan Anda di platform seperti Carousell, Facebook Marketplace, dan OLX yang bisa diakses dari HP Anda.
Agar cepat laku, pastikan Anda mengambil foto produk yang bagus dari berbagai sisi. Tuliskan juga deskripsi yang lengkap, termasuk bahan, ukuran, atau kekurangan yang ada. Kemudian, tetapkan harga yang layak sesuai pasaran.
Apabila memiliki banyak barang second yang bisa dijual, Anda juga bisa membuat toko online sendiri. Nantinya, Anda pun bisa mengelola penjualan dengan lebih baik, bahkan menjadikannya sebagai bisnis jangka panjang.
Terapkan Iklan Penelusuran Khusus AdSense.
Jika memiliki situs dengan banyak konten (blog, berita, forum, dsb.), Anda dapat menggunakan Penelusuran Khusus AdSense di situs Anda. Selain akan memberikan pengalaman yang bagus bagi pengguna karena memungkinkan mereka menemukan konten spesifik di situs Anda, Penelusuran Khusus AdSense ini akan membantu memaksimalkan laba Google AdSense dengan menampilkan iklan di samping hasil penelusuran situs Anda.
Perhatikan bahwa Penelusuran Khusus AdSense berbeda dengan Google Penelusuran Khusus dan Anda harus mengajukan permohonan agar Penelusuran Khusus AdSense di situs Anda mulai menghasilkan pendapatan melalui pengguna penelusuran di situs Anda.
Ikut Program Afiliasi
Dengan mengikuti program afiliasi, Anda akan mendapatkan komisi berupa uang atau hadiah setiap kali ada orang yang melakukan pembelian melalui link afiliasi yang Anda bagikan.
Anda nantinya perlu mempromosikan produk dari bisnis tersebut dan mengajak orang lain untuk membelinya melalui link afiliasi Anda. Semakin banyak orang yang menggunakan link tersebut untuk membeli produk, semakin besar komisi Anda.
Anda bisa mencoba program afiliasi dari marketplace di Indonesia seperti Shopee, Tokopedia, Lazada, atau Blibli, atau program afiliasi dari Hostinger kalau sudah memiliki banyak pengikut di channel media sosial.
Namun, sebaiknya Anda tidak asal membagikan link afiliasi dengan cara yang terlihat seperti spam. Buatlah konten asli dengan ulasan jujur yang bermanfaat bagi audiens guna membangun kepercayaan dan menarik orang-orang untuk mengklik link afiliasi Anda.
Misalnya, tulis tutorial yang menunjukkan cara kerja produk tersebut, serta beri tahukan kelebihan dan kekurangannya. Anda juga bisa bersikap transparan terkait afiliasi tersebut agar audiens tidak merasa dibohongi oleh rekomendasi yang Anda berikan.
Aktif Ikut Komunitas Giveaway
Di beberapa media sosial, banyak brand atau influencer yang mengadakan program giveaway untuk meningkatkan engagement dengan audiens mereka. Hasilnya, beberapa pengguna media sosial memiliki komunitas yang rajin berburu giveaway untuk mendapatkan hadiah maupun uang tunai.
Anda bisa memanfaatkan kesempatan ini dengan rajin mengikuti giveaway dan terus berinteraksi dengan akun yang mengadakannya. Atau, Anda bisa mencoba untuk bergabung dengan komunitasnya untuk mendapatkan informasi yang lebih up-to-date.
Tapi ingat, metode ini sangat bergantung pada keberuntungan Anda dan tidak menjamin Anda selalu menang giveaway. Anda hanya bisa mencoba lebih aktif berpartisipasi guna memperbesar peluang Anda untuk menang.
Buat jenis situs yang tepat untuk Google AdSense.
Jenis situs tertentu berperforma lebih baik dibandingkan situs lain dalam menghasilkan pendapatan Google AdSense. Dua hal yang Anda butuhkan untuk meraih penghasilan dengan AdSense adalah konten yang menarik dan jumlah traffic yang banyak.
Terkait konten, ada dua jenis konten. Ada konten yang menarik orang baru ke situs Anda setiap hari, dan ada konten yang mendatangkan kembali pengunjung ke situs Anda setiap hari. Idealnya, ada keseimbangan yang bagus di antara keduanya. Dengan demikian, Anda selalu memperoleh traffic baru dan memastikan sebagian dari traffic baru tersebut menjadi pengunjung setia.
Situs yang sempurna untuk konten serta menarik pengunjung baru dan berulang mencakup situs berikut:
Meskipun ada berbagai jenis situs lain yang dapat Anda buat, kelima jenis situs di atas adalah yang paling mudah dioptimalkan dengan konten yang menarik, dipromosikan, dan dicarikan tata letak yang sesuai untuk menampilkan konten dan mendapatkan klik bagi iklan Google AdSense Anda.
Jasa Komentar Produk
Sekarang ini, hampir semua bisnis sangat bergantung pada penilaian atau rating untuk meningkatkan kepercayaan pelanggan. Dari sini, mulai muncul permintaan ulasan positif yang akan memberi Anda imbalan setelahnya.
Nah, Anda bisa bergabung dengan penyedia jasa rating untuk mulai menghasilkan pendapatan. Temukan proyeknya di grup media sosial, atau tawarkan layanan Anda melalui platform freelance.
Namun ingat, pastikan Anda tetap jujur dalam memberikan ulasan. Hindari memberikan komentar palsu yang justru bisa merusak reputasi Anda ke depannya, atau bahkan brand yang bekerja sama dengan Anda.
Jasa Desain Grafis Fanart
Fanart adalah karya seni yang dibuat oleh penggemar tentang idolanya. Nah, kalau memiliki keahlian desain grafis, Anda bisa menjual jasa fanart untuk menghasilkan uang dari HP.
Cukup gunakan aplikasi seperti Canva atau Picsart, lalu Anda bisa membuat fanart seperti banner dan avatar untuk profil media sosial dengan tema yang banyak digemari, menyediakan jasa edit foto idola, atau membuat wallpaper eksklusif.
Untuk menawarkan jasa ini, Anda bisa memanfaatkan platform seperti X (Twitter), Facebook, Instagram, atau bahkan Fiverr untuk karya yang lebih profesional. Jangan lupa, selau promosikan karya-karya Anda untuk menarik lebih banyak klien.
Kelas Online di Platform Sosial
Apabila memiliki keahlian tertentu dan suka berbagi ilmu, Anda bisa mengadakan kelas online untuk menghasilkan uang dari HP. Cukup manfaatkan aplikasi seperti Google Meet, Zoom, bahkan live TikTok dan Instagram.
Anda bisa mengundang peserta untuk mengikuti kelas Anda dan mengenakan biaya untuk aksesnya. Untuk menjangkau lebih banyak peserta, promosikan kelas Anda melalui media sosial. Selain itu, Anda juga bisa menawarkan kursus secara online bagi peserta yang tidak sempat mengikuti secara live.
Dengan membagikan ilmu yang bermanfaat dan harga yang terjangkau, kelas online Anda pun bisa menjadi sumber penghasilan untuk jangka panjang, hingga menjadi bisnis yang menguntungkan.